SAMARINDA.KABARKALTIM.CO.ID - Sebanyak 425 taekwondoin usia belia se Kalimantan Timur tumpah ruah memadati Gedung Dojang Taekwondo Kaltim yang terletak di kawasan Polder Air Hitam Samarinda. Mereka berlomba-lomba beradu kemampuan dalam gelaran acara kompetisi terbuka yang bertajuk "Samarinda Taekwondo Tournament Invitation (STTI) 2016". Hari ini (29/10).
Kegiatan yang bergulir selama dua hari ke depan ini merupakan ajang terbuka besutan Pengurus Taekwondo Kota Samarinda. Berangkat dari rasa kepedulian dan keinginan keras penggiat olahraga ini di Kota Samarinda untuk terus mewadahi animo dan semangat para praktisi olahraga asal Korea Selatan ini untuk terus berprestasi. Dimotori oleh Edhi Harto selaku Sekretaris Umum Taekwondo Kota Samarinda, akhirnya ajang sekelas kejuaraan terbuka se Kalimantan Timur ini sukses dilangsungkan untuk ke dua kalinya setelah sukses dengan kegiatan serupa setahun silam (2015).
Edhi mengungkapkan kepada media ini, bahwa memang tak mudah mewujudkan niatan untuk terus berkarya menyediakan wadah kegiatan, namun seiring perjuangan dan niat baik para insan taekwondo di Samarinda yang terus mencari solusi untuk terus bisa eksis menyediakan wadah penjaringan prestasi inipun bisa terwujud. "Tak dipungkiri bahwa kegiatan yang kami gelar ini sarat tantangan dan rintangan, namun itu tak menyurutkan langkah kami untuk terus mengupayakannya hingga bisa terwujud", ujar Edhi.
Kejuaraan yang berlangsung dalam dua hari ke depan (29-30 Okt), hari ini menuntaskan hari pertamanya dengan mempertandingkan nomor kyorugi (tarung) dan Poomse (jurus) untuk level Pra Cadet Sedangkan esok (30/10) menyisakan nomor kyorugi (tarung) untuk level Cadet dan Junior.
Hingga hari pertama bergulir, kegiatan yang menyertakan 18 club unit ranting se Kaltim ini di dominasi pencapaian prestasi oleh tim JNC Balikpapan, Bekangdam Balikpapan dan Satria Samarinda. Hingga berita ini diturunkan belum kami dapatkan rekap perolehan medali secara detil. (pras)
Artikel Terkait
EVENT
- 25 Taekwondoin Balikpapan Siap Diklat Terpadu
- Kaltim Terunggul Di Luar Jawa
- Emas Pertama Kaltim Dari Nomor Poomsae
- Hari Pertama Kejurnas Junior Taekwondo, Kaltim Puasa Emas
- Smart Festival Samarinda 2016 : Pembinaan Usia Dini
- Next Level, Kejurnas Junior Taekwondo
- Balikpapan Bawa Pulang Dua Piala Juara
- Balikpapan & Samarinda Bersaing Ketat, Kejurprov Hari Pertama Taekwondo Kaltim
- Squad T.I Balikpapan Ke Samarinda Pagi Ini
- Wawali Bantu T.I Balikpapan Berangkat Kejurprov
- Ini Dia Juara STTI 2016
- Usai PON, 5 Squad Taekwondo Kaltim ke Mataram
- Akhir Tahun 2016 T.I Kaltim Sibuk, Mengapa???
- Result Tim Taekwondo Kaltim @ PON XIX 2016
- Kontingen Kaltim Penuhi Target Lima Besar
- POR SD Taekwondo Balikpapan : Selisih 1 Perunggu BEKANGDAM Tetap Teratas
- POR SD Taekwondo Balikpapan : Tertunda Karena Hujan, Seleksi Lancar Berjalan
- 261 Atlit Ramaikan Seleksi POR SD Balikpapan
- Jadwal Tanding All Cabor PON XIX Jawa Barat 2016
- POR SD Taekwondo Tingkat Kota Digelar Akhir September
- Kontingen Kaltim Berangkat 22, Taekwondo Mendahului
- Awang : Pertahankan 5 Besar Kaltim di PON XIX
- Kota Raja Teratas, Kota Tepian Runner Up, Kota Minyak Ketiga, Gelaran Popprov XIV Kaltim 2016
- Kukar Melaju, Balikpapan Tertatih, Perolehan Medali POPPROV Kaltim 2016
KALTIM
- Karsono Nahkoda Baru T.I Kaltim
- UKT Taekwondo Balikpapan 670 orang
- Kaltim Terunggul Di Luar Jawa
- Hari Pertama Kejurnas Junior Taekwondo, Kaltim Puasa Emas
- Tim Taekwondo Kaltim Mendarat di Surabaya
- Next Level, Kejurnas Junior Taekwondo
- Balikpapan Bawa Pulang Dua Piala Juara
- Balikpapan & Samarinda Bersaing Ketat, Kejurprov Hari Pertama Taekwondo Kaltim
- Squad T.I Balikpapan Ke Samarinda Pagi Ini
- Wawali Bantu T.I Balikpapan Berangkat Kejurprov
- Pra Musprov T.I Kaltim : Taekwondo Kaltim Cari Nahkoda Baru
- Akhir Tahun 2016 T.I Kaltim Sibuk, Mengapa???
- Cabor Taekwondo POPPROV 2016 Balikpapan Juaranya
- Balikpapan Unggul, Tuan Rumah Puasa Gelar, Popprov Hari Pertama Cabor Taekwondo
- Hari Ini Squad Taekwondo Kaltim Berangkat Ke Korea
- Taekwondo SKOI Kaltim Songsong Kejurnas PPLP 2016
- Pengprov Ti Kaltim Pindahkan Penginapan Atlet Puslatda
- JNC Cup Jilid 2 Direncanakan September
- Taekwondo Jatim Uji Tanding di Kaltim
- Lee Jae Wook Bidik Dua Emas Poomsae PON 2016
- Squad PON Taekwondo Kaltim Agendakan Training ke Korea
- Cabor Taekwondo Ditargetkan Sumbang 6 Emas di PON 2016
- Taekwondo Kaltim Rekrut Dua Pelatih Korsel
- Pemassalan Jadi Tanggung Jawab Penyandang DAN
PERTANDINGAN
- Kaltim Terunggul Di Luar Jawa
- Tim Taekwondo Kaltim Mendarat di Surabaya
- Smart Festival Samarinda 2016 : Pembinaan Usia Dini
- Perubahan Pokok Peraturan Pertandingan Taekwondo WTF Kategori Kyorugi (November 2016)
- Balikpapan Bawa Pulang Dua Piala Juara
- Balikpapan & Samarinda Bersaing Ketat, Kejurprov Hari Pertama Taekwondo Kaltim
- Squad T.I Balikpapan Ke Samarinda Pagi Ini
- Wawali Bantu T.I Balikpapan Berangkat Kejurprov
- Ini Dia Juara STTI 2016
- Akhir Tahun 2016 T.I Kaltim Sibuk, Mengapa???
- 261 Atlit Ramaikan Seleksi POR SD Balikpapan
- POR SD Taekwondo Tingkat Kota Digelar Akhir September
- Kota Raja Teratas, Kota Tepian Runner Up, Kota Minyak Ketiga, Gelaran Popprov XIV Kaltim 2016
- Kukar Melaju, Balikpapan Tertatih, Perolehan Medali POPPROV Kaltim 2016
- Cabor Taekwondo POPPROV 2016 Balikpapan Juaranya
- Balikpapan Unggul, Tuan Rumah Puasa Gelar, Popprov Hari Pertama Cabor Taekwondo
- Taekwondo SKOI Kaltim Tak Tertandingi di Kejurnas PPLP 2016
- Gubernur Buka Kejurnas PPLP Taekwondo 2016
- Kejurkot Taekwondo Balikpapan Akhir Agustus
- Taekwondo SKOI Kaltim Songsong Kejurnas PPLP 2016
- JNC Cup Jilid 2 Direncanakan September
- WTF Event Calendar 2016 ~ 2017
- SD 013 Balkot Loloskan 10 Atlit
- Seleksi Pekan Olahraga SD & O2SNTingkat Kecamatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar