![]() |
Tim PON Taekwondo Kaltim setelah pelepasan oleh Ketua KONI Kaltim (uji tanding ke Korsel) |
SAMARINDA.KABARKALTIM.CO.ID - Sesuai dengan agenda yang direncanakan sebelumnya, bahwa tim Puslatda Taekwondo Kaltim yang akrab disapa "Tim Gugus Emas" dijadwalkan akan bertandang ke Korea Selatan guna melakoni latih tanding dan training camp pada Juni ini, (baca :Squad PON Taekwondo Kaltim Agendakan Training ke Korea), maka hari ini (23/6/2016) Tim akan berangkat melalui bandara Sultan Aji Sulaiman Sepinggan Balikpapan transit Jakarta dan langsung bertolak ke Korea Selatan petang nanti.
Tim yang terdiri dari 21 atlit 3 pelatih dan 1 Official ini sebelumnya mengikuti agenda pelepasan tim oleh Ketua KONI Kaltim kemarin (22/6) di Kantor KONI Jl. Kesuma Bangsa Samarinda.
Dilepas Zuhdi Yahya selaku Ketua Umum, tak lupa Zuhdi berpesan kepada segenap tim. Di mana Zuhdi sudah sering berkunjung ke Korea Selatan untuk memantau beberapa tim cabor melakoni training camp di sana. Menurutnya atmosfer latihan dan suasana dan intensitas tempaan fisik di sana sangatlah berbeda dengan di Indonesia, dan tentunya di sana lebih maksimal, "Jadi manfaatkan kesempatan menempa diri di sana sebagai bekal maksimal di PON nanti", ujar Zuhdi.
Tim Gugus Emas Kaltim, akan berada 4 hari di Kota Gyeongsan guna menjalani latihan, lalu tim akan menuju ke Gwangju untuk mengikuti uji tanding pada even Korea Open selama 7 hari. Dan selebihnya tim akan kembali ke Gyeongsan untuk melanjutkan latihan, kemudian kembali ke tanah air pada 15 Juli mendatang.
"Target kalian di PON, bukan di Korea, jadi di Korea ini adalah uji tanding dan latihan", kata Zuhdi menegaskan. (jp)
Artikel Terkait
3. INFO
- September, T.I Balikpapan Songsong Nahkoda Baru
- 25 Taekwondoin Balikpapan Siap Diklat Terpadu
- Karsono Nahkoda Baru T.I Kaltim
- READY TO LEARN A NEW KUKKIWON POOMSAE .... !
- Taekwondo SKOI Kaltim Songsong Kejurnas PPLP 2016
- Pengprov Ti Kaltim Pindahkan Penginapan Atlet Puslatda
- JNC Cup Jilid 2 Direncanakan September
- Taekwondo Jatim Uji Tanding di Kaltim
- Lee Jae Wook Bidik Dua Emas Poomsae PON 2016
- INTERNATIONAL CLASS TAEKWONDO POOMSAE SEMINAR
- Squad PON Taekwondo Kaltim Agendakan Training ke Korea
- WTF Event Calendar 2016 ~ 2017
- Cabor Taekwondo Ditargetkan Sumbang 6 Emas di PON 2016
- Tengah April, TI Balikpapan Gelar UKT Lagi
- WTF 2016 COMPETITION RULES UPDATE !
- Taekwondo Kaltim Ikuti Taekwondo Gyeongju Korea Open 2016
- Taekwondo Kaltim Rekrut Dua Pelatih Korsel
- Seleksi Pekan Olahraga SD & O2SNTingkat Kecamatan
- Kaltim Sapu Bersih, Rebut 3 Emas Kelas Poomsae Pra-PON Taekwondo
- Kaltim Dominasi Poomsae di Prapon
- Sekilas Info Hasil Pra PON
- Putri Jabar Rajai Pra PON Taekwondo di Hari Pertama
- Teror Paris Buyarkan Mimpi Taekwondoin Indonesia
- Inilah Gunanya Pra Pon Kali Ini
KALTIM
- Karsono Nahkoda Baru T.I Kaltim
- UKT Taekwondo Balikpapan 670 orang
- Kaltim Terunggul Di Luar Jawa
- Hari Pertama Kejurnas Junior Taekwondo, Kaltim Puasa Emas
- Tim Taekwondo Kaltim Mendarat di Surabaya
- Next Level, Kejurnas Junior Taekwondo
- Balikpapan Bawa Pulang Dua Piala Juara
- Balikpapan & Samarinda Bersaing Ketat, Kejurprov Hari Pertama Taekwondo Kaltim
- Squad T.I Balikpapan Ke Samarinda Pagi Ini
- Wawali Bantu T.I Balikpapan Berangkat Kejurprov
- Samarinda Taekwondo Tournament 2016 Hari Pertama, JNC & Bekangdam Mendominasi
- Pra Musprov T.I Kaltim : Taekwondo Kaltim Cari Nahkoda Baru
- Akhir Tahun 2016 T.I Kaltim Sibuk, Mengapa???
- Cabor Taekwondo POPPROV 2016 Balikpapan Juaranya
- Balikpapan Unggul, Tuan Rumah Puasa Gelar, Popprov Hari Pertama Cabor Taekwondo
- Taekwondo SKOI Kaltim Songsong Kejurnas PPLP 2016
- Pengprov Ti Kaltim Pindahkan Penginapan Atlet Puslatda
- JNC Cup Jilid 2 Direncanakan September
- Taekwondo Jatim Uji Tanding di Kaltim
- Lee Jae Wook Bidik Dua Emas Poomsae PON 2016
- Squad PON Taekwondo Kaltim Agendakan Training ke Korea
- Cabor Taekwondo Ditargetkan Sumbang 6 Emas di PON 2016
- Taekwondo Kaltim Rekrut Dua Pelatih Korsel
- Pemassalan Jadi Tanggung Jawab Penyandang DAN
BERITA MEDIA
- September, T.I Balikpapan Songsong Nahkoda Baru
- 25 Taekwondoin Balikpapan Siap Diklat Terpadu
- Karsono Nahkoda Baru T.I Kaltim
- UKT Taekwondo Balikpapan 670 orang
- Kaltim Terunggul Di Luar Jawa
- Emas Pertama Kaltim Dari Nomor Poomsae
- Hari Pertama Kejurnas Junior Taekwondo, Kaltim Puasa Emas
- Tim Taekwondo Kaltim Mendarat di Surabaya
- Smart Festival Samarinda 2016 : Pembinaan Usia Dini
- Next Level, Kejurnas Junior Taekwondo
- Taekwondoin Kaltim Siap Berebut Tim Inti Pelatnas
- Balikpapan & Samarinda Bersaing Ketat, Kejurprov Hari Pertama Taekwondo Kaltim
- Squad T.I Balikpapan Ke Samarinda Pagi Ini
- Akhir Tahun 2016 T.I Kaltim Sibuk, Mengapa???
- Kontingen Kaltim Penuhi Target Lima Besar
- POR SD Taekwondo Balikpapan : Selisih 1 Perunggu BEKANGDAM Tetap Teratas
- POR SD Taekwondo Balikpapan : Tertunda Karena Hujan, Seleksi Lancar Berjalan
- 261 Atlit Ramaikan Seleksi POR SD Balikpapan
- Jadwal Tanding All Cabor PON XIX Jawa Barat 2016
- Kontingen Kaltim Berangkat 22, Taekwondo Mendahului
- Awang : Pertahankan 5 Besar Kaltim di PON XIX
- Kota Raja Teratas, Kota Tepian Runner Up, Kota Minyak Ketiga, Gelaran Popprov XIV Kaltim 2016
- Kukar Melaju, Balikpapan Tertatih, Perolehan Medali POPPROV Kaltim 2016
- Cabor Taekwondo POPPROV 2016 Balikpapan Juaranya
- Balikpapan Unggul, Tuan Rumah Puasa Gelar, Popprov Hari Pertama Cabor Taekwondo
Tidak ada komentar:
Posting Komentar